Sinopsis
Program ini menceritakan seorang guru PAUD dalam menanamkan ketertiban dan keteraturan pada proses pembelajaran pada peserta didik melalui penggunaan karcis parkir. Dengan menggunakan karcis parkir guru akan mlebih mudah menertibkan siswa pada saat mengambil dan menyimpan mainannya. Melalui penggunaan karcis parkir, pembelajaran menjadi lebih fokus dan peserta didik menjadi lebih tertib, tidak ada yang saling berebut mainan yang bukan miliknya.
Dr. Ir. Hastuti, M.Sc.
–
–
–
–
Secara umum tayangan video tersebut menarik dan cukup memberi inspirasi
bagi guru maupun pendidik lainnya. Penggunaan strategi, pendekatan,
metode yang dipergunakan sudah sesuai dengan karakteristik peserta
didik. Anak usia TK perlu diberikan penanaman pembiasaan melalui
kegiatan-kegiatan yang menarik. Seperti pada tayangan tersebut yaitu
karcis parkir, sebagai salah satu cara menanamkan ketertiban dan
keteraturan. Hanya guru sebaiknya tidak terlihat lebih dominan, tidak
terlalu terlibat jauh dalam proses pembelajaran tersebut, hanya perlu
mengarahkan saja.
Harimurti
nama: windi andini seilmy nim : 857606986
Program ini menggambarkan kreativitas seorang guru PAUD dalam mengatur proses pembelajaran dengan menggunakan konsep karcis parkir. Dengan memanfaatkan karcis parkir, guru dapat mengajarkan kepada anak-anak tentang pentingnya ketertiban dan keteraturan dalam kehidupan sehari-hari.
Setiap peserta didik diberikan karcis parkir yang menjadi tempat untuk menyimpan mainan mereka. Ketika mereka ingin mengambil mainan, mereka harus menukarkan karcis parkir dengan mainan yang ingin mereka mainkan. Hal ini mengajarkan kepada mereka konsep pertukaran dan tanggung jawab atas barang milik mereka sendiri.
Penggunaan karcis parkir juga membantu guru untuk mempertahankan keteraturan dalam ruang kelas. Dengan setiap mainan memiliki tempat penyimpanannya sendiri, anak-anak tidak akan berebut mainan atau merasa frustasi karena mainan mereka hilang atau dipinjam oleh orang lain.
Selain itu, program ini juga membantu meningkatkan fokus peserta didik dalam pembelajaran. Dengan tidak ada gangguan dari berebut mainan atau kekacauan dalam ruang kelas, mereka dapat lebih fokus pada kegiatan pembelajaran yang sedang berlangsung.
Secara keseluruhan, penggunaan karcis parkir dalam pembelajaran di PAUD membantu menciptakan lingkungan yang terstruktur, tertib, dan fokus, yang pada gilirannya mendukung pengembangan sosial dan akademis anak-anak.
nama : nadia rianda
nim : 855889114
judul : Menanamkan Ketertiban dan Keteraturan pada anak usia dini melalui penggunaan karcis parkir
Video ini menunjukkan bagaimana guru dapat menggunakan karcis parkir sebagai alat untuk menanamkan nilai kejujuran pada anak PAUD. Guru membagikan karcis parkir kepada anak-anak dan meminta mereka untuk menghitung jumlah karcis yang diperlukan untuk membeli mainan. Anak-anak kemudian harus berbagi karcis dengan teman-teman mereka dan menghitung jumlah karcis yang tersisa. Guru kemudian membantu anak-anak dalam menghitung jumlah karcis yang diperlukan untuk membeli mainan dan menghitung jumlah karcis yang tersisa. Dengan demikian, anak-anak dapat memahami nilai kejujuran dan bagaimana cara berbagi dengan teman-teman
Nama : Hasnawati
Nim : 858613422
dari vedio diatas mengajarkan anak-anak tentang ketertiban,kedisiplinan dan peraturan sebelum pembelajaran dalam bermain dengan menggunakan karcis angka.Dengan metode pembelajaran diatas yaitu melalui penggunaaan karcis parkir anak-anak bisa tertib,teratur dan disiplin dan bisa menyelesaikan tugasnya dengan baik.Dan vedio ini sangat bermanfaat.
Terimakasih GPO
Nama: RICA ADNA SYAKIR
NIM : 858306413
Dalam video menanamkan ketertiban dan keterusan pada anak usia dini, sangat bermanfaat untuk kami sebagai guru PAUD, dan sangat membantu untuk pembelajaran, dan kita jadi mengetahui tips-tips agar anak dapat belajar untuk tertib.
Nama : Wiwik Muryati
NIM : 822672159
Dalam vidio diatas kita dapat memetik pelajaran dari apa yang dilakukan oleh guru dimana anak bisa tertib saaat pembelajaran serta menanamkan nilai ke jujuran pada anak sejak usia dini
Cara menarik fokus anak terhadap pembelajaran di kelas
Judul: menanamkan ketertiban dan keteraturan pada anak usia dini menggunakan karcis parkir
Pesan: dengan pembelajaran karcis parkir tersebut menjadikan anak mandiri dan bertanggung jawab. Misalnya anak mengembalikan mainan di loker sesuai dengan karcis parkir yang dipakai sehingga anak tidak berebut.
Nama : Opi Anita
Nim : 85843549
Judul Vieo Pembelajaran dalam GPO :
‘’Menanamkan ketertiban dan keteraturan pada anak usia dini melalui penggunaan karcis parkir’’
Video diatas sangat bagus dan banyak yang dapat diperik dari video tersebut adalah :
*Pentingnya Ketertiban dan Keteraturan: Menggunakan karcis parkir untuk mengatur penggunaan mainan mengajarkan anak-anak pentingnya ketertiban dan keteraturan dalam kegiatan sehari-hari. Ini membantu menciptakan lingkungan belajar yang lebih tertib dan kondusif.
*Mengajarkan Tanggung Jawab: Dengan menggunakan karcis parkir, anak-anak belajar untuk bertanggung jawab atas mainan yang mereka gunakan. Mereka belajar untuk mengambil dan menyimpan mainan dengan benar, yang merupakan bagian penting dari pembelajaran tentang tanggung jawab.
*Menghindari Konflik: Sistem ini membantu menghindari perselisihan dan perebutan mainan di antara anak-anak. Dengan aturan yang jelas, anak-anak lebih mudah memahami giliran mereka dan menghargai hak orang lain.
*Fokus dalam Pembelajaran: Dengan adanya aturan yang jelas mengenai penggunaan mainan, guru dan anak-anak dapat lebih fokus pada proses pembelajaran. Gangguan yang disebabkan oleh perebutan mainan dapat diminimalisir, sehingga waktu belajar dapat digunakan dengan lebih efektif.
*Pengenalan Konsep Antri dan Adil: Anak-anak diperkenalkan pada konsep antri dan keadilan sejak dini. Mereka belajar untuk menunggu giliran mereka dengan sabar dan menghargai waktu bermain teman-temannya.
*Kreativitas dalam Pengelolaan Kelas: Guru menunjukkan kreativitas dalam mencari solusi untuk masalah kelas. Penggunaan karcis parkir adalah metode yang inovatif dan sederhana untuk mengatasi tantangan pengelolaan kelas, yang juga dapat menginspirasi guru lain dalam mencari solusi kreatif untuk masalah serupa. Secara keseluruhan, cerita ini menyoroti bagaimana pendekatan yang sederhana dan kreatif dapat memiliki dampak besar pada pembelajaran dan pengelolaan kelas yang efektif.
Nama: SAMSINAR
Nim : 859412841
Pendapat saya tentang video tersebut adalah video tersebut sangat baik untuk kita terapkan sebagai pendidik di mana guru menggunakan karcis parkir agar anak anak lebih teratur dan teratur dalam kegiatan pembelajaran maupun dalam kegiatan mengambil mainan.dengan mengajarkan anak tentang disiplin dapat memberikan manfaat seperti anak akan terbiasa belajar disiplin pada orang lain baik di sekolah maupun dilingkungan sekitarnya (dapat lebih menghargai orang lain yang ada disekitarnya) dan anak akan memiliki perilaku yang baik dan selalu mempunyai pikiran yang positif
Nama : Isnani
NIM : 858299633
judul video : menanamkan ketertiban dan keteraturan pada anak usia dini melalui penggunaan kartu karcis parkir
dari video tersebut ,bisa kita lihat bahwa kartu karcis bisa kita manfaatkan untuk mengajarkan anak tertib dan teratur juga displin dan jujur,dalam berkegiatan didalam kelas.